Kamis, 12 September 2013

Ketika dia terus buatmu terluka, ingatlah: rasa sakit karena bertahan lebih besar daripada rasa sakit jika kamu melepaskan. - Anonim

Terkadang kamu harus melepaskan dan menyadari bahwa dia tak pantas dimiliki, karena dia hanya memberikan sakit hati. - Anonim

Terkadang kamu harus DIAM, menerima bahwa kamu berbuat SALAH. Bukan karena MENYERAH, tapi karena kamu DEWASA. - Anonim

Tidak ada komentar:

Posting Komentar